Tombol Print ini memudahkan buat pengunjung untuk
mengcopy isi postingan dalam bentuk cetakan. Jadi
sewaktu-waktu bisa membacanya tanpa harus buka
komputer terlebih dahulu. Bagi anda para blogger
pemula yang ingin memasang tombol print ini,
berikut adalah cara membuatnya :
1. Setelah login ke blog anda.
2. Anda menuju ke bagian EDIT HTML.
3. Centang kotak berulisan Expand Widget Template.
4. Cari Kode berikut ini :
<b:include data='post' name='postQuickEdit'/>
</span>
</div>
5. Copy kode di bawah dan letakkan sesudah kode
yang anda cari tadi.
<a href="javascript:print(document)"><img src=
"http://i47.tinypic.com/2jc6kwx.jpg
"alt="print" border="0"/>Print</a>
6. Jadi kurang-lebih seperti ini :
<b:include data='post' name='postQuickEdit'/>
</span>
</div>
<a href="javascript:print(document)"><img src=
"http://i1128.photobucket.com/albums/m486/
syamsudin1 /hp_printer_photosmart_c3180.png
border="0" alt="Photobucket">Print</a>
7. Terus Save dan lihat hasilnya. Bila berhasil akan
tampil form printnya yang semacam ini :
TINGGALKAN PESAN PADA KOLOM KOMENTAR
0 comments:
Posting Komentar