MOHON PERHATIAN!!!........ Sehubungan sedang "ERROR"nya situs HTTP://WWW.RIPWAY.COM, maka bila Anda menemukan tutorial yang menggunakan kode dengan nama situs tersebut, sementara waktu JANGANLAH Anda gunakan. Mohon maaf, semoga anda memakluminya.............................

Mengucapkan Selamat Datang, Semoga Dapat Berkenan Di Hati Anda



SYAMSUDINNAMAKU telah hadir

KUNJUNGI CHANNEL YOUTUBE SAYA

Cara menambahkan background pada judul posting


Menambahkan background pada judul posting merupakan
salah satu kiat untuk mempercantik penampilan blog yang
kita miliki, sebagaimana juga halnya yang diterapkan pada
blog ini. Background yang kita tambahkan bisa berupa
warna biasa saja dan bisa juga menggunakan gambar
animasi atau gambar yang bergerak. Bila anda ingin
mencobanya, ikuti saja langkahnya seperti berikut ini :


1.   Masuk Edit HTML pada blog anda.

2.   Cari kode .post h3 {

3.   Tambahkan kode berikut ini di bawahnya.

Untuk background berwarna biasa :

background-color: #FFFF00;

Susunan kodenya jadi seperti ini :

.post h3 {
background-color: #FFFF00;

Keterangan :

Ganti FFFF00, dengan warna lain
menurut selera anda.

Untuk background ber-animasi :

background: url(URL gambar) no-repeat;

Susunan kodenya jadi seperti ini :

.post h3 {
background: url(URL Gambar) no-repeat;

Keterangan :

Ganti URL Gambar, dengan URL Gambar
yang anda miliki.

Berikut ini beberapa contoh background
yang dapat anda gunakan :

Background 1 = 



Kode URL-nya =

http://i1128.photobucket.com/albums/m486/syamsudin1/posting_1.gif

Background 2 =



Kode URL-nya =

http://i1128.photobucket.com/albums/m486/syamsudin1/posting_2.gif

Background 3 =



Kode URL-nya =

http://i1128.photobucket.com/albums/m486/syamsudin1/posting_3.gif

Background 4 =



Kode URL-nya =

http://i1128.photobucket.com/albums/m486/syamsudin1/posting_4.gif

Selamat mencoba, good luck!


4 comments:

admin mengatakan...

keren gan ,, thanks tutorya :D
http://adybakom.blogspot.com

cekgurizal mengatakan...

seru ... banyak animasinya...hehehehh..
http://www.bjgp-rizal.com/2013/02/membuat-muka-zombie-tanpa-sofware.html

Amy mengatakan...

Muanntab Bro?

Ganef mengatakan...

Dah saya coba...
Terima kasih infonya ya...
Kunjungi Blog-ku

Posting Komentar